Polres Tasikmalaya Kota Gelar Sosialisasi Penerimaan Bintara Polri Jalur Bakomsus Pertanian di SMK SPP Negeri Tasikmalaya

    Polres Tasikmalaya Kota Gelar Sosialisasi Penerimaan Bintara Polri Jalur Bakomsus Pertanian di SMK SPP Negeri Tasikmalaya

    Tasik Kota – Polres Tasikmalaya Kota Polda Jawa Barat  mendukung program pemerintah dalam meningkatkan ketahanan pangan nasional dengan membuka jalur khusus penerimaan calon anggota Polri Tahun Ajaran 2025 melalui Bakomsus Pertanian. Program ini dikhususkan bagi siswa lulusan SMK di bidang pertanian yang memiliki minat dan kompetensi khusus di sektor tersebut. Sosialisasi ini berlangsung di SMK SPP Negeri Tasikmalaya yang berlokasi di Jalan Mulyasari, Kec. Tamansari, Kab. Tasikmalaya, Polda Jawa Barat pada Kamis (31/10/2024)

    Personel Bag SDM Polres Tasikmalaya Kota melakukan sosialisasi penerimaan polri jalur bakomsus pertanian ke SMK SPP Negeri Tasikmalaya dan diikuti sekitar 200 siswa siswi.

    Sosialisasi ini menjadi momen penting bagi para siswa dan pihak sekolah, mengingat ini merupakan kali pertama sekolah mendapatkan langsung mengenai peluang masuk Polri melalui jalur Bakomsus Pertanian. 

    Dalam kesempatan tersebut, Bag SDM Polres Tasikmalaya Kota memberikan penjelasan mengenai persyaratan, tahapan pendaftaran, serta seleksi untuk Bintara Bakomsus Pertanian Polri.

    Kegiatan sosialisasi ini disambut antusias oleh para peserta, yang melihat peluang ini sebagai kesempatan untuk mengembangkan karir sekaligus berkontribusi dalam ketahanan pangan melalui institusi Polri.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tasikmalaya Kota Ungkap Kasus Judi...

    Artikel Berikutnya

    Polres Tasikmalaya Kota Sosialisasikan Penerimaan...

    Berita terkait

    Cooling Sistem Jelang Pilkada,Polsek Ciawi Kordinasi Kamtibmas ke Kantor PPK 
    Patroli Satuan Samapta Polres Tasikmalaya Kota Gerebek Kios Penjual Miras di Pasar Cikurubuk
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaanPolsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaanPolsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaanPolsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaan
    Kapolri Dapat Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR, ANGGOTA POLSEK PAGERAGEUNG MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    HUT Polwan ke-76, Kapolri Apresiasi Prestasi yang Ditorehkan Polisi Wanita
    Kapolsek Cisayong Sosialisasi Bahaya Narkoba, Genk Motor, Knalpot Bronk dan Pilkada aman  di GOR Desa Calingcing.
    Patroli Ke Perbankan: Polisi di Kota Tasikmalaya Imbau Masyarakat Waspada Kasus Ganjal Mesin ATM.
    Bhabinkamtibmas Kel. Setiawargi Polsek Tamansari  monitoring dan pengamanan penyaluran bansos  beras 10 kg.
    Patroli  KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Jaga Kondusifitas Kamtibmas dan Kelancaran Lalu Lintas , Polsek Kawalu Gelar pengamanan Ngabuburit
    Sambangi Gudang Logistik KPU, Kapolres Tasikmalaya Kota Pastikan Penyimpanan Aman dan  Distribusi Lancar
    Ciptakan Ngabuburit Warga yang Nyaman, Polsek Karangjaya Lakukan Pengamanan
    Bhabinkamtibmas Desa Dirgahayu mlksnkn giat sambang ke warga binaan Ds.Dirgahayu Polsek Kadipaten
    Polsek Kadipaten Tingkatkan sambang Warga,Jelang Pilkada Serentak

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Strong Point Pagi Bentuk Nyata Pelayanan Polsek Ciawi Polres Tasik Kota Polda Jabar
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi ke warga binaan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll